Sabtu, 02 Mei 2009

Seribu tahun sejarah nusantara

Hai para sobat sekalian, aku punya sebuah tulisan ni semoga ini bisa berguna.
Seribu tahun sejarah nusantara
1006 : Sriwijaya menghancurkan ibu kota kerajaan mataram dijawa sebagai balasan atas serangan mataram , Dharrmawanggsa tewas dan menantunya Airlangga menyelamatkan diri kejawa timur
1009: Airlangga mendirikan kerajaann kahuuripan, dengan kitab siwasono-nya
1030: Empu kanwa menulis arjuna wiwaha
1042: Airlangga membagi kahuripan men jadi jenggala dan panjulu(Kediri) demi anakk-anaknya
1125: Empu panuluh menulis hariwangsa dan gatotkacasraya dan Empu dharmaja mengubah smharadhana
1150: Jayabaya berkuasa dikediri setelah menaklukkan jenggola
1157: Jayabaya memerintahkan empu sedah mengubahh bhrata yudha untuk membenarkan aneksasi Kediri atas jenggala
1222: Ken arok mendirikan singosari, sebelum berkuasa ken arok merebut kekuassaannyya ditumapel ,Kediri dari tunggul ametung kudeta pertama di tumapel
1227: Puttra tunggul ametung anusapati menjadi raja singasari setelah membuunuh ken arok
12247: Tohjaya membunuhh anusapati
1250: Tohjaya terbunuh dalam pemberontakan yang dipimpin oleh jayawisnuwardhana putra anusapati
1268: Kertanegara menjadi raja disingasari setelah dinobatkan oleh jayawisnuwardhana
1275: kerrta Negara melancarkan ekspedisi pamalayu menyerang melayu di jambi dan kemudian jambi meminta bantuan pada kubilai khan pada tahun 1281
1289: Utusan kubilai khan mengundang kertanegara datang kepeking sebagai tanda tunduk kepada mongol. Kertanegara menolak dan merusak wajah sang utusan
1291: Marcopolo singgah diikalimanntan , suumatra dan malaka dalam perjalanan ke venesia
1292: Kertajaya tewas dalam sebuah pemberontakan yang dipimpin oleh jayakatwang , menantu kertanegara Wijaya mendapat izin tinggal di desa tarik dan bala tentara mongol mendarat di tuban untuk menghukum kertanegara

1293: Pasukan raden wijaya dan mongol menyerang Kediri tentara mongol menggunakan mesiu pertama dalam perang di jawa dan raden wijaya balik menyerang tentara mongol
1294: Raden wijaya mendirikan kerajaan majapahit dan ditabalkan sebagai raja
1295: Islam masuk kerajjaan pasai
1297: Raden wijaya mengirim utusan kebeijing untuk berdamai dan disepakati
1309: Jayanegara menjadi raja majapahit , Ra Kuti memberontak tetapi bisa ditumpas oleh gajah mada
1328: Tanca membunuh jayanegara karena balas dendam terhadap jayanegara
1329: Tribhuwanatunggadewi jayawisnuwarhani menjadi wali negeri majapahit
1331: Gajahmada diangkat menjadi ayihmajpahit
1350: Hayam wuruk ditabalkan menjadi raja majapahit
1365: Empu prapanca menuls Desa-Warnana atau desa Kertanegara
1367: Empu tantular mengubah Arjunawijaya
1406: Perang paregreg antara wikramawardhana melawan wirabumi untuk merebut majapahit
1447: Kertawijaya menjadi raja mejapahit
1478: Raden patah mendirikan kerajaan demak
1509: Portugis tiba dimalaka
1511 : Arnada portugis menyerang malaka
1512 : Pengembara portugis, Francissco serraro menjelajahh sampai ke Maluku
1515 : Portugis sampai di pulau timor
1522 : Utusan portugis dimalaka Henrique leme mendapat izin penjajaran untuk mendirikan benteng di sunda kelapa
1524 : Nurullah (Fatahillah) menyebarkan islam di pajajaran

Tidak ada komentar:

Posting Komentar